Baterai Android Kamu Awet, Namun Kembung, Begini Cara Alternatif Mengempiskannya

cilacap info featured
cilacap info featured

Salah satu dari hal di atas adalah kasus yang mungkin siapa saja pernah mengalaminya. Dan jika sudah demikian maka ada 2 cara, yakni membeli Baterai yang baru atau mencoba alternatif lain.

Membeli baterai yang baru juga tidak boleh ngasal atau memilih yang KW karena tergiur harga yang murah. Pasalnya jika anda begitu sering bermain HP yang anda miliki, belum saja 1 bulan, kasus kambuh lagi.

Cara lain yang kedua ini, bisa dilakukan apabila Baterai yang anda miliki masih bagus daya tahannya meskipun sudah mengembung. Yakni bisa dimasukan ke dalam lemari es (Kulkas).

Namun sebelum itu, bungkus baterai dengan menggunakan plastik dan di double. Cara ini agar tidak ter
jadi konslet pada baterai.

Waktu yang anda butuhkan untuk mengempiskan baterai dengan di masukkan kulkas yakni 1 s/d 2 hari.

Tampilkan Semua
Cilacap Info
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS

Berita Terkait