Ini Penyebab Blogger dan Laman domain Gov serta Edu Mematikan Link Komentar

cilacap info featured
cilacap info featured

CILACAP.INFO – Sebagian blogger ada yang enggan memunculkan link pada komentar di setiap laman artikelnya, tak hanya itu laman domain .Gov dan .Edu juga demikian.

Ada beberapa penyebab kenapa mereka enggan memunculkan link di komentar atau form komentar Bahkan mematikan atau menyembunyikan komentarnya.

Pasalnya form yang tersedia url, akan digunakan oleh para pencari backlink untuk menanamkan link laman websitenya di laman blogger lainnya atau laman .Gov dan .Edu.

Mengapa demikian, Cari tahu alasan mengapa .gov yang merupakan domain milik pemerintah (goverment) dan .edu (education) kerap digunakan spam komentar.

Diketahui, bahwa 2 domain tersebut ternyata sangat berpengaruh bagi laman lainnya. Yakni selain untuk mendapatkan backlink juga agar lamannya memiliki domain authority yang baik.

Hal di atas adalah alasan para blogger dan juga laman Gov serta Edu agar mematikan form komentar. Pasalnya hal tersebut akan menyebabkan dampak buruk bagi laman tersebut salah satunya adalah SEO.

Karena semakin banyak link ke luar maka selain akan memperburuk lamannya juga akan berdampak pada menurunnya peringkat alexa, begitu juga membengkaknya bounce rate.

Jika sudah demikian maka, ada 2 cara alternatif agar mengatasi hal tersebut, yakni menyembunyikan form url atau me nofollow nya.

Cilacap Info
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS

Berita Terkait