Beberapa Mitos SEO yang Justru Berdampak Buruk Untuk Website

cilacap info featured
cilacap info featured

Beberapa Mitos SEO yang Justru Berdampak Buruk Untuk Website

CILACAP.INFO – Kemungkinan jika ada yang mengatakan bahwa seseorang ahli SEO belum tentu dia adalah seorang ahli atau Spesialis SEO sebenarnya.

Seperti halnya laman atau blog yang memberikan judul blog atau lamannya SEO, atau Bahkan domainnya mengandung kata SEO.

Hal ini banyak ditemukan di internet, namun apa yang mereka terapkan justru berbanding terbalik dengan apa yang mereka sebut SEO.

Begitupun CILACAP.INFO, cilacap.info tidak menyebutkan bahwa mahir dalam hal SEO. Pasalnya kami hanya memberikan sedikit tutorial terkait hal tersebut.

Adapun terkait tutorial yang salah satunya mengenai SEO ini, tentunya kami bagikan secara gratis dengan maksud bisa bermanfaat.

Itu yang hanya kami bisa bagikan kepada sahabat-sahabat blogger atau pemilik laman. Selain itu kami tidak menjamin dengan membayar pakar SEO kemudian laman atau artikel anda ada di atas mesin pencari.

Berbagai macam tutorial SEO memang banyak ditemukan di internet, dan masing – masing pemberi tutorial dalam ranah ini pun cukup unik.

Ada yang mengatakan cara agar berada di laman awal mesin pencari yakni dengan membuat backlink yang mengarah ke laman atau artikel tersebut.

1. Mitos SEO dari Backlink Dengan Cara Nyemap di Komentar Website Orang Lain

Cara membuat backlink dengan cara nyepam ini pun cukup unik, dimana ada yang dengan cara nyepam di komentar orang lain secara massal. Tentu saja hal ini selain menyebalkan juga membuat laman yang di komentari itu kesal.

Dengan cara di atas memang bisa mempengaruhi Domain Authority dan Page Authority, apalagi jika situs yang ditanami backlink juga mempunyai DA dan PA yang tinggi.

Tampilkan Semua
Cilacap Info
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS

Berita Terkait