Jika ada 2 website di halaman awal pencarian google ditambah jaraknya atas atau bahwanya pas, dan judul artikelnya juga tepat dengan yang dicari pembaca, apalagi yang baca orang awam, orang akan lebih suka yang ada tanda AMP di depan alamat situs anda bila mengaksesnya via mobile.
Pasalnya orang akan mengira ini mungkin artikel plus dari google, begitu juga kami sebelum mengerti AMP, dan setelah agak lama juga kami baru tersadar dan ingin mencari tahu kenapa sih ko ada blog atau situs bila kita cari artikel di google ko ada tanda listrik, dari itulah kami cari-cari dan menenemukannya yang kemudian memutuskan menggunakan AMP.
Adapun Kelebihan dan kekurangan web AMP dan Non AMP
Kelebihan:
1. Website AMP akan sangat cepat diakses via mobile ke alamat situs yang diakses melalui Google atau Facebook. Sebab AMP HTML ini tidak banyak dengan JavaScript, CSS yang berat-berat, dan ini juga kelebihannya ketimbang NON AMP, apalagi kini di Search Console ada Fitur Mobile Eksperimental.
3. Dapat Menaikan Peringkat Artikel di Google.
4. Menaikan visitor counter, sebab jika lambat sekian menit, maka kamu telah kehilangan banyak pengunjung.
Adapun kekurangannya:
1. Website Amp sangat rumit terutama dalam mengunggah Gambar, salah ukuran maka akan terdapat error di search console.
2. Tidak boleh ada kode JavaScript.
Itulah Bedanya website AMP dengan Non AMP menurut CILACAP.INFO, apakah anda mau juga pasang menggunakan AMP.
Tampilkan Semua